DDS dengan Warganya Bhabinkamtibmas Polsek Kamal Polres Bangkalan.



Tribratanewsbangkalan.com
Polres Bangkalan, Polsek Kamal - Untuk memberikan perlindungan, pengayoman dan pelayanan kepada warga masyarakat, Bhabinkamtibmas Polsek Kamal Polres Bangkalan Brihadir Fathorosi selesai melaksanakan sholat dhuhur berjamaah Melaksanakan kegiatan silaturahmi dan tatap muka dengan Warganya di Ds. Gili Timur Kec. Kamal Kab. Bangkalan lakukan DDS dor to door system menyampaikan pesan-pesan dan himbauan kamtibmas.

Dalam obrolannya bhabinkamtibmas Polsek Kamal Polres Bangkalan membicarakan tentang situasi lingkungan sekitar.

Pada Selasa siang ini (31/03/2020) Brigadir Fathorosi nampak sedang bertatap muka dengan Warganya Di Masjid Al-Jihad Ds. Gili Timur Kec Kamal Kab. Bangkalan menyampaikan pesan-pesan dan himbauan kamtibmas agar bersinergi dalam menjaga kemanan demi terciptanya situasi yang aman dan kondusif, dan apabila membutuhkan bantuan berkaitan dengan kejadian atau hal-hal yang mencurigakan terkait keamanan diharapkan untuk melaporkan ke Bhabinkatibmas atau Polsek Kamal supaya bisa segera ditindak lanjuti.

Ditempat terpisah Kapolsek Kamal AKP H. ABD KADIR S.H. melalui Kasubbag Humas Polres Bangkalan AKP. BAHRUDI, SH menambahkan "Kehadiran Polisi ditengah-tengah masyarakat melakukan silaturahmi dan tatap muka bertujuan untuk sarana menyampaikan pesan-pesan dan himbauan kamtibmas kepada kepada warga masyarakat dalam mewujudkan harkamtibmas," pungkasnya 

(Humas Kamal)

Postingan populer dari blog ini

“Giat Polisi Baik,” Satbinmas Polres Bangkalan Berikan Bantuan Sosial di Ramadhan Penuh Berkah

Jum'at Pagi, Waka Polres Pimpin Apel di Mapolres

Hari Kedua, Polres Bangkalan dan BKO Brimob Polda Jatim Amankan Rekapitulasi Suara di KPU