Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2019

Mengenal Lebih Dekat Sosok AKBP Rama, Sang Nahkoda Baru Polres Bangkalan

Gambar
(Mengenal Lebih Dekat Sosok AKBP Rama, Sang Nahkoda Baru Polres Bangkalan) Tribratanewsbangkalan.com - 18 Bulan dijabat oleh AKBP Boby Pa'ludin Tambunan, S.I.K., M.H., yang kini dipercaya menjabat sebagai Kapolres Jombang, sang nahkoda baru di Polres Bangkalan pun kini beralih ke tangan AKBP Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H. Paham dan fasih dengan dunia 'kriminal', AKBP Rama juga pernah menjabat posisi strategis di dunia kriminal. Sebelum menjabat sebagai orang nomor satu di Mapolres Bangkalan, AKBP Rama merupakan perwira menengah polda Jatim yang menjabat posisi Kasubdit III Tipikor Ditreskrimsus Polda Jatim. Sebelumnya, AKBP Rama juga pernah menjabat Kasubdit Renakta Direskrimum Polda Jatim. Perwira asal Sidoarjo ini merupakan Alumnus Akpol tahun 2001. Malang melintang di berbagai daerah, jabatan Kapolres pun diembannya sebagai salah satu amanah baru bagi beliau memimpin kesatuan. Ditemui di Mapolres Bangkalan pada hari ini Senin (30/09/2019), AKBP

Silahturahmi Kapolres Bangkalan Dengan Ketua Dan Pengurus PMII Cabang Bangkalan

Gambar
(Silahturahmi Kapolres Bangkalan Dengan Ketua Dan Pengurus PMII Cabang Bangkalan) Tribratanewsbangkalan.com, Senin  (30 September 2019) pukul 13.00 bertempat di sekretariat PC PMII Bangkalan yang lokasinya terletak di Perumahan Griya Abadi AD-04 Desa Bilaporah Kecamatan Socah Kabupaten Bangkalan, telah dilaksanakan silaturahmi Kapolres Bangkalan AKBP Rama Samtama Putra, S.I.K, M.Si., M.H. dengan Ketua dan pengurus  PMII Cabang Bangkalan. Kegiatan silaturahmi tersebut juga dihadiri oleh Kasat Reskrim  AKP  David Manurung  SE, S.I.K,  Kasat Lantas AKP Mohamad Ardi Wibowo , SH, SIK, MH,  Kasat Intelkam IPTU Akhmad Junaidi, Ketua Cabang PMII Arif, dan Pengurus PMII berjumlah 9 orang. Dalam kesempatan tersebut, Arif selaku Ketua cabang PMII UTM menyampaikan harapannya, "Kami berharap tidak ada lagi kekerasan terhadap aktifis, seperti di Bangkalan ada Cipayung terdiri dari GMNI, HMI, PMII dan IMM yang kita harus mempunyai 1 visi dan misi untuk Kabupaten Bangkalan lebih ba

Kapolres Bangkalan Bersama Kapolsek Burneh Kompak Hadiri Undangan Haul Di Ponpes Al Hikam Burneh

Gambar
Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Burneh,   Minggu (29/09/19) malam pukul 19.00 WIB Bapak Kapolres Bangkalan Akbp Rama Samtama Putra, S.I.K, M.Si. M.H., Kasat Lantas polres Bangkalan, Ketua DPRD Kabupaten Bangkal beserta anggotanya dan muspika Kecamatan Burneh hadir dalam Haul Di Ponpes Al Hikam Burneh serta undangan yang hadir kurang lebih 500 orang masyarajat sekitar pondok.   Dalam kegiatan ini juga dihadiri oleh Kapolsek Burneh Iptu Eko Siswanto, S.H, M.H menghadiri undangan Haul dari tuan rumah Kh. Nuruddin Rahman (pengasuh pondok pesantren Al-Hikam), dalam rangka haul meninggalnya KH. Ahmad Jamil Kafi yang merupakan mertua dari KH. Naruddin Rahman. Yang bertempat di halaman ponpes Al-Hikam Jalan raya Tunjung Kelurahan Tunjung Kecamatan Burneh Kabupaten Bangkalan. Sementara itu, dilokasi acara terpantau jalanya pengamanan di luar ponpes tampak anggota sibuk mengatur arus lalulintas dan membantu menyebrangkan masyatakat yang akan menghadiri acara haul tersebut. &q

Jadi Inspektur Upcara, Kanit Dikyasa Satlantas Polres Bangkalan Himbau Untuk Jaga Kondusifitas

Gambar
(Jadi Inspektur Upcara, Kanit Dikyasa Satlantas Polres Bangkalan Himbau Untuk Jaga Kondusifitas) Tribratanewsbangkalan.com - Hubungan dan jalinan komunikasi yang baik antara kepolisian dengan siswa sekolah terus ditunjukkan oleh Polres Bangkalan. Dibawah naungan komando yang baru yakni AKBP Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H., Kanit Dikyasa Satlantas Polres Bangkalan Ipda Sys Eko, S.H. pada hari ini Senin (30/09/2019) menjadi inspektur upacara di SMAN 03 Bangkalan. Menjadi Irup merupakan hal biasa yang dilakukan oleh Polres Bangkalan dalam rangka menjalin sinergi dan hubungan yang baik dengan masyarakat khususnya siswa sekolah.  Dalam kesempatan kali ini, Ipda Sys Eko mengingatkan para siswa untuk ikut serta berperan menjaga kondusifitas dan keamanan di lingkungan sekitar, terutama saat momen unjuk rasa seperti yang saat ini terjadi.  Dilain tempat, Kapolres Bangkalan AKBP Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H. pada hari ini mengutarakan jika kegiatan ini merupaka

Baru 5 Hari Berdinas di Polres Bangkalan, AKBP Rama Rilis Pelaku Pengeroyokan di Socah

Gambar
(Baru 5 Hari Berdinas di Polres Bangkalan, AKBP Rama Rilis Pelaku Pengeroyokan di Socah) Tribratanewsbangkalan.com - Baru 5 hari menginjakkan kaki di Tanah Madura dan menjadi orang nomor satu di Mapolres Bangkalan, AKBP Rama langsung tancap gas. Tak main-main, perwira asal Sidoarjo tersebut langsung merilis dua pelaku pengeroyokan kepada Abd. Azis di Desa Junganyar, Kecamatan Socah. Seperti yang terlihat pada hari ini Senin (30/09/2019), Kapolres Bangkalan AKBP Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H. didampingi Kasatreskrim Polres Bangkalan AKP David Manurung, S.E., S.I.K. dan Kasubbag Humas Iptu Suyitno, S.H., M.H. melakukan press release dengan mengungkap dua tersangka pengeroyokan. AKBP Rama Samtama Putra menjelaskan, pihaknya sudah menetapkan dua orang tersangka  berinisial S dan Js. Keduanya melakukan perbuatan pengeroyokan dengan menggunakan senjata tajam dan clurit yang terjadi di Desa Jungayar. Dari kedua tersangka, petugas mengembangkan untuk mengetahui motif

Pastikan Lalu Lintas Aman, Anggota Satlantas Polres Bangkalan PAM Jalur di Tangkel

Gambar
(Pastikan Lalu Lintas Aman, Anggota Satlantas Polres Bangkalan PAM Jalur di Tangkel) Tribratanewsbangkalan.com - Keamanan jalur di pagi hari juga menjadi fokus dan perhatian utama pihak kepolisian dalam menjaga dan menertibkan kondisi arus lalu lintas sekitar. Khususnya yang menjadi perhatian utama di beberapa titik poros nasional. Seperti yang terlihat pada hari ini Senin (30/09/2019) sekitar pukul 06.30 WIB yang melakukan pengamanan di sekitar ruas jalan raya Tangkel. Pengamanan jalur ini dilakukan untuk mengantisipasi kemacetan dan tingginya arus lalu lintas di wilayah sekitar Tangkel. Tak hanya itu saja, pengamanan ini dilakukan dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat di kabupaten Bangkalan. "Kami berikan pelayanan yang terbaik kepada masyarakat. Kami layani mereka dengan sepenuh hati untuk memberikan pelayanan yang terbaik,"urai Kapolres Bangkalan AKBP Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H. pada hari ini di Mapolres Bangkalan. (Du

"Sihajar" Polsek Sukolilo Polres Bangkalan

Gambar
Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Sukolilo, Polisi Masuk Sekolah Setiap Hari Senin atau disingkat “Sihajar” merupakan program baru dari pimpinan, yang di instruksikan dan wajib dilaksanakan oleh jajaranya termasuk Polsek Sukolilo, Senin (30/9/09) jam 06.30 Wib. Kapolsek Sukolilo polres Bangkalan Akp Sugimin SH.,MH. dengan Aiptu Sugina  melaksanakan kegiatan program“Sihajar” dengan menjadi Inspektur upacara di SMKN 1 Labang.  Dengan program “Sihajar” Polri akan lebih dekat dengan anak anak sehingga terjalin hubungan yang baik, dan Polri dapat menyampaikan informasi dan materi mengenai ketertiban, hukum, lalu lintas, narkoba serta wawasan kebangsaan sehingga dapat menumbuh kembangkan karakter Patriotisme, Nasionalisme kepada anak anak kalangan pelajar. Program tersebut akan rutin dilaksanakan setiap hari Senin oleh anggota Polsek Sukolilo secara bergiliran, terutama para anggota Bhabinkamtibmas. Kapolsek Sukolilo AKP Sugimin SH., MH. melalui Kasubbag Humas polres Bangk

Jaga Hari Libur Tetap Aman, Anggota Polsek Tragah Polres Bangkalan Laksanakan Patroli Sore Hari

Gambar
(Bripka Alim dan Bripka Agung  Laksanakan Patroli Sore Hari) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Tragah, Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban wilayah, agar tetap aman dan kondusif, Anggota Polsek Tragah Res Bangkalan melaksanakan patroli sore hari pada jam-jam rawan Minggu sore ini (29/09/19) pukul 15.00 dengan menggunakan Backbone patroli nya, Bripka Alim dan Bripka Agung melaksanakan giat patroli sore hari di sekitaran jalan Desa Jaah Kecamtan Tragah Kabupaten Bangkalan. Hal itu dimaksudkan untuk mencegah trjadinya tindak kriminalitas 3C di salah satu titik rawan kejahatan trsebut, sehingga masyarakat bisa beraktifitas dengan aman dan nyaman di hari libur ini. Kedua polisi itu berharap agar hasil semangat dan jerih payah mereka dengan berpatroli di hari minggu ini, bisa dirasakan oleh masyarakat yang memanfaatkan liburannya di sore hari ini. “Kami berharap dengan dilakukan giat patroli secara rutin. Nantinya bisa mencegah terjadinya tindak kriminalitas, sehing

Semangat Bertugas Polsek Kokop Polres Bangkalan

Gambar
(Semangat Bertugas Bripka Nurholis ) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Kokop, Minggu siang yang panas membakar kepala di Kokop tidak menyurutkan  semangat anggota Polsek Kokop untuk berdinas, melaksanakan tugas tugas mulia kepolisian di tambah senyuman ramah warga yang bahagia ketika di sambangi petugas kepolisian. Hal tersebut terlihat seperti pada Minggu siang  (29/9/19), dimana anggota  Polsek Kokop Bripka Nurholis melakukan patroli dialogis dan sambang desa di desa Lembung kecamatan Kokop kabupaten Bangkalan. Dengan semangat pantang menyerah polisi ini melaksanakan patroli dialogis, sambang desa bertemu langsung dengan warga. Tidak lupa dalam kegiatan tersebut himbauan himbauan dan pesan pesan kamtibmas  disampaikan, dengan harapan agar masyarakat menjadi  paham dan sadar akan pentingnya taat hukum.  Di tempat terpisah Kapolsek Kokop Iptu Heru Triono, SH menyampaikan bahwa tujuan utama dari tugas patroli dialogis adalah memberikan rasa aman kepada warga masya

Kapolsek Galis Polres Bangkalan Hadiri Peresmian Sekretariat HMI Cakraningrat

Gambar
(Kapolsek Galis  AKP. DAKY DZUL QORNAIN ,SH.  Hadiri Peresmian Sekretariat HMI Cakraningrat ) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Galis, Hari Mingu sore (29/09/2019) Kapolsek Galis AKP. DAKY DZUL QORNAIN ,SH. menghadiri peresmian Sekretariat Himpunan mahasiswa Islam Cakraningrat Kecamatan Galis Kabupaten Bangkalan di Desa Longkek Kecamatan Galis Kabupaten Bangkalan. Dalam giat di maksud Hadir juga Serka FAUZI mewakili Danramil Galis,Kades Longkek M.ROMLI,para tokoh masyarakat Galis,Ketua HMI Cab.Bangkalan an. EFFENDI PRADANA, Ketua HMI Cakraningrat Galis an. FATHUL MUIN dan para alumni Mahasiswa Stit Al Ibrohimi Kecamatan Galis Kabupaten Bangkalan. Ketua HMI Cakra Ningrat Galis FATHUL MUIN menyampaikan terimakasih atas kehadiran dan kerjasama Kapolsek Galis dengan kalangan Mahasiswa AKP. DAKY DZUL QORNAIN, SH. menyampaikan harapan dan himbauan terhadap para mahasiswa khususnya HMI Cakraningrat Galis, Kapolsek menambahkan dalam menyikapi situasi saat ini mengenai penola

Bhabinkamtibmas Polsek Kwanyar Polres Bangkalan Hadiri Musyawarah Desa Jelang Pemilihan BPD

Gambar
(Bhabinkamtibmas Polsek Kwanyar Polres Bangkalan Hadiri Musyawarah Desa Jelang Pemilihan BPD) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Kwanyar, Demi mewujukan situasi kamtibmas yang kondusif, beberapa upaya dilakukan oleh anggota Kepolisian, salah satunya Bhabinkamtibmas Sek Kwanyar Res Bangkalan. Seperti Minggu malam ini (29/09/19) pukul 19.00 WIB Ps KSPKT Aiptu Moh gofur, SH menghadiri undangan dirumah kepala desa Dlemer Bpk Zainul Fuad. Aiptu Gofur berharap agar Bpk Zainul Fuad selaku kepala desa bersama dengan tokoh masyarakat dan para pemuda desa turut serta menjaga kerukunan dan ketertiban antar warga desa, apalagi mendekati saat-saat pemilihan anggota BPD Desa Dlemer sehingga dapat meminimalisir gesekan yang terjadi antar calon anggota BPD dan para pendukung dari masing-masing calon. Kapolsek Kwanyar AKP ANDI BAHTERA SE. SH melalui Kasubbag Humas Res Bangkalan Iptu Suyitno, SH,MH menegaskan, "Anggota Bhabinkamtibmas harus sering-sering turun ke desa untuk memant

Personil Polsek Klampis Polres Bangkalan Patroli Dialogis Kepada Pemuda Larangan Glintong

Gambar
(Aipda Amri bersama satu anggota klampis Brigadir Sanusi  Dialogis Kepada Pemuda Larangan Glintong) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Klampis,  Minggu (29/09/2019) Aipda Amri bersama satu anggota klampis Brigadir Sanusi patroli dialogis bertempat di rumah tokoh muda Sdr Ali Wafa dkk di Desa Larangan Glintong Kecamatan Klampis Kabupaten Bangkalan. Dalam kesempatan ini Aipda Amri menghimbau kepada para pemuda Desa Larangan Glintong untuk tidak berhubungan atau menggunakan yang namanya obat obat terlarang atau yang populer disebut narkoba / sabu sabu. Jangan sampai para pemuda di wilayah klampis ini kususnya Desa Larangan Glintong menggunakan atau memakai narkoba dikarenakan selain merusak jiwa, pikiran juga akan terkena tindak pidana dan akan menghancurkan generasi pemuda  generasi bangsa. Dengan adanya pembinaan dan pnyuluhan oleh aparat kepolisian tentang bahaya narkoba maka para pemuda di Desa Larangan Glintongmengucapkan banyak banyak terimakasih atas kepedulian kep

Pererat Silahturahim Kapolsek Kokop Polres Bangkalan Dengan Rutin Sambang Desa

Gambar
(Pererat Silahturahim Kapolsek Kokop Polres Bangkalan Dengan Rutin Sambang Desa) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Kokop, Untuk meningkatkan komunikasi antara warga dengan pihak Kepolisian Kapolsek Kokop Iptu Heru Triono, SH rutin melakukan sambang desa.  Hal tersebut  terlihat hari ini Minggu (29/9/19) pada pukul 15.00 WIB, dimana Iptu Heru Triono, SH melakukan sambang desa bertemu dengan sdr. Baidowi tokoh masyarakat  Desa Tramok Kecamatan Kokop Kabupaten Bangkalan. Dalam kesempatan tersebut disampaikan pentingnya taat hukum demi tercapai kehidupan yang aman tenteram dan damai. "Ini merupakan bentuk tanggung jawab dari kami sebagai anggota Polri untuk menciptakan suasana yang kondusif," pungkas Kapolsek Kokop. (K02p/l14)

Antisipasi 3C Di Hari Libur, Kanit Reskrim Polsek Galis Polres Bangkalan Lakukan Kring Serse

Gambar
(Kanit Reskrim Polsek Galis Polres Bangkalan Lakukan Kring Serse) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Galis, Hari Minggu merupakan libur kerja bagi kebanyakan warga namun Kanit Reskrim Polsek Galis bersama anggota laks tetap lals giat Kring  serse guna tekan angka kriminalitas Seperti halnya Minggu kali ini (29/09/2019) Ps. Kanit Reskrim AIPDA KURNIAWAN EKO.P,SH. lakukan giat kring serse guna antisipasi 3C di wilayah Galis, khususnya di Desa Seddeng Kecamatan Galis Kabupaten Bangkalan. Giat kring serse rutin di lakukan oleh Jajaran Unit Reskrim Polsek Galis guna tekan angka kriminalitas. Kapolsek Galis AKP.DAKY DZUL QORNAIN, SH. membenarkan bahwa, "Dalam rangka tingkatkan pelayanan terhadap masyarakat tidak perduli hari libur anggota tetap eksis dalam menjaga keamanan di wilayah Galis," tutur Kapolsek. (GLS/L14)

Untuk Menciptakan Situasi Yang Kondusif TNI - POLRI Polsek Arosbaya Bersinergi Melaksanakan Patroli Gabungan

Gambar
(Untuk Menciptakan Situasi Yang Kondusif TNI - POLRI Polsek Arosbaya Bersinergi Melaksanakan Patroli Gabungan) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Arosbaya , Untuk memberikan rasa aman, nyaman kepada masyarakat Kecamatan Arosbaya, Anggota dari Kepolisian Sektor Arosbaya dan Anggota Koramil bersinergi melaksanakan cipta kondisi untuk antisipasi kerawanan dengan melaksanakan Patroli gabungan, Minggu 29/09/19. Kapolsek Arosbaya Iptu Fery Riswantoro, SH. MH. mengatakan, hal ini merupakan tindak lanjut dari Program Polri yg sering disebut “PROMOTER” ,yang mana TNI-Polri bersinergi untuk memberikan pelayanan yang prima kepada masyarakat. Patroli kali ini di pusatkan pada tempat tempat ibadah, obyek- obyek vital seperti Kantor Bank, ATM Center, Pusat Perbelanjaan/pasar Tempat Wisata dan pemukiman penduduk. Kapolsek Arosbaya menambahkan, TNI-Polri bersatu, ketika masing masing terpisah, tidak akan bisa berjalan dengan baik dan ketika ada persoalan di tengah – tengah masyarakat,

Sinergitas TNI Dengan Polsek Tanah Merah Polres Bangkalan Dalam Pam Sepakbola

Gambar
(Sinergitas TNI Dengan Polsek Tanah Merah Polres Bangkalan Dalam Pam Sepakbola) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Tanah Merah, Sebagai anggota polri yang membangun kemitraan dengan TNI dan masyarakat pada hari Minggu tanggal 29 - 09 - 2019 sekira pukul 15.00 Wib sampai dengan 17.00 Wib bahu membahu melaksanakan giat Lomba Futsall / ACDes CUP 2019 di lapangan bola Desa Pettong Kecamatan Tanah merah Kabupaten Bangkalan yang di pimpin langsung Kapolsek Tanah Merah. Dalam kegiatan tersebut juga di hadiri Kepala Desa Pettong, Kepala Desa Rongdurin, Kepala Desa Batangan, Para tomas dan Toda Desa Pettong, Pengunjung / penonton sekitar 350 Orang dan dilaksanakan pengamanan oleh 4 personil Polsek Tanah merah dan 1 Anggota koramil Tanah  Merah. Dalam pertandingan season pertama antara diamond FC Tlomar melawan Aremba Batangan berakhir dengan skor 2-4 untuk Aremba Batangan. Untuk pertandingan season kedua antara DMC united Dumajah melawan Persero Rongdurin yang di menangkan

Cegah Kriminalitas Di Hari Libur, Polsek Kwanyar Polres Bangkalan Melaksanakan Patroli Sore

Gambar
(Bripka Juhariyanto dan Bripka Sahrul Mufid  Melaksanakan Patroli Sore) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Kwanyar, Menjaga agar wilayah hukumnya tetap aman dan kondusif adalah suatu tanggung jawab bagi anggota Kepolisian, termasuk juga bagi anggota Polsek Kwanyar Polres Bangkalan. Seperti Minggu sore ini (29/09/19) pukul 16.00 wib, 2 (dua) anggota Polsek Kwanyar yakni Bripka Juhariyanto dan Bripka Sahrul Mufid melaksanakan kewajiban rutinnya untuk berpatroli di titik-titik yang dianggap rawan kejahatan 3C. Dan kali ini mobil patroli diarahkan kedua polisi trsebut menuju ke jalan raya Desa Jenteh Kecamatan Kwanyar Kabupaten Bangkalan. Dengan penuh hati-hati dan ketelitian ke dua polisi tersebut sambil mamantau atau melihat satu persatu para pengendara sepeda motor yang melintas didepannya dikhawatirkan membawa barang yang melanggar hukum. Diharapkan dengan kehadiran kedua Polisi yang berpatroli tersebut sehingga memberikan rasa aman kepada warga masyarakat yang melint

Kapolres Bangkalan Hadir Dalam Rakorda MUI Se Madura

Gambar
(Kapolres Bangkalan Hadir Dalam Rakorda MUI Se Madura) Tribratanewsbangkalan.com - Arosbaya, Bertempat di PP Salafiyah Sa'idyah Aer Mata Desa Buduran Kecamatan Arosbaya Kabupaten Bangkalan Kapolres Bangkalan AKBP Rama Santama Putra, S.I.K., M.Si., M.H. menghadiri rapat koordinasi Majelis Ulama Indonesia (MUI) wilayah Madura. (Minggu, 29/09/19) Kegiatan rakor MUI wilayah madura merupakan giat rutin dengan tema, "Meneguhkan Peran MUI Dalam Menjaga NKRI Yang Islami," yang dilaksanakan pada saat ini mengangkat masalah Karhutla yang melanda berbagai daerah di Indonesia. Hadir dalam kegiatan tersebut antara lain Kapolres Bangkalan  AKBP Rama Samtama Putra, S.I.K, M.Si., M.H.   , KH. Bukhori Masuk selaku korwil, KH. Ali Rahbhini (Pamekasan), KH. Saf Raji (Sumenep), KH. Syarifudin (Bangkalan), Rombongan MUI dari masing masing Kabupaten sebanyak 5 orang. Di kesempatan tersebut, Ketua MUI Bangkalan menyampaikan dukungan kepada aparat kepolisian untuk memberantas p

Kapolres Bangkalan Hadiri Wisuda Ke XXVI UTM

Gambar
(Kapolres Bangkalan AKBP Rama Samtama Putra, S.I.K, M.Si., M.H Hadiri Wisuda Ke XXVI UTM) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Kamal,  Sabtu dan minggu tanggal 28-29 September 2019 pukul 09.00 wib, Kapolres Bangkalan AKBP Rama Santama Putra, S.I.K, M.Si., M.H menghadiri acara Wisuda Mahasiswa Universitas Trunojoyo Madura. Acara tersebut dihadiri 3000 mahasiswa, Rektor UTM DR. dr. Ec. H. Muh Syafii M. Si Selaku ketua senat  dan anggota,muspika kamal yang juga dihadir Kapolsek Kamal AKP. H Abd Kadir, SH. BEM UTM dan undangan dari orang Tua Wisudawan UTM kurang lebih 4.500 ( Empat Ribu lima ratus ) orang. Pengamanan giat Wisuda selama 2 (dua) hari dilaksanakan oleh 5 (lima) orang personil Polsek Kamal didukung 3 (tiga) orang personil koramil 0829/03 serta security Marina dan pelaksanaanya berjalan dengan tertib aman dan kondusif. "Semoga adik-adik UTM yang telah lulus perguruan tinggi ini bisa melanjutkan ke SII maupun untuk memilih terjun ke dunia pekerjaan, terus a

Anggota Polsek Klampis Polres Bangkalan Melaksanakan Pengamanan Kegiatan Masyarakat Di Bulung

Gambar
(Ps Kasium Aiptu Suratno bersama 4 anggota polsek klampis  Melaksanakan Pengamanan Kegiatan Masyarakat Di Bulung) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Klampis, Ps Kasium Aiptu Suratno bersama 4 anggota polsek klampis dibantu dua anggota koramil Klampis melakanakan pengamanan kegiatan masyarakat  sejak pukul 09.00 WIB di desa Bulung kecamatan Klampis Kabupaten Bangkalan. (Minggu 29/09/2019) Dalam kegiatan tasyakuran dan menyantuni anak yatim piatu yang di prakarsai oleh Ikatan Pemuda rantau dabang desa Bulung kecamatan Klampis dengan Ketua Panitia/ penanggung jawab H Abdul Gofur ( bendahara FPI untuk  kecamatan klampis) dihadiri oleh Muspika Jec Klampis, Kh.  Abdullah khon tabroni pimpinan Ponpes Sabeneh kel Bancaran, Kh Musleh dari Pamekasan, Habib Abdurahman Assegaf dari ds Bulukagung kec klampis. Tomas, toga  desa Bulung  Anak Yatim piatu 100 anak, dan undangan lebih kurang 500 orang. Kegiatan ini telah rutin dilaksanakan setiap tahun oleh masyarakat desa Bulung kecamatan

Wujudkan Kerjasama Yang Baik, Anggota Polsek Tragah Polres Bangkalan Hadiri Pelantikan Pengurus Himacitra

Gambar
Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Tragah, Sebagai wujud kepedulian Polri untuk meningkatkan kerjasama dan komunikasi yg baik, maka anggota Sek Tragah Res Bangkalan aktif menghadiri acara kegiatan kemasyarakatan atau kepemudaan di wilayahnya. Seperti yang dilakukan oleh Bripka Alim pada hari Minggu ini (29/09/19) pukul 09.30 wib yaitu menghadiri kegiatan kemahasiswaan dengan agenda pembentukan kepengurusan anggota HIMACITRA (Himpunan Mahasiswa Cinta Tragah) periode 2019/2020. Kegiatan tersebut bertempat di Kantor Kecamatan Tragah Kabupaten Bangkalan yang juga di hadiri oleh ustadz Subhan Hadi (Ketua MWC NU Kec Tragah), Sdr Aliman Haba (LSM Gerbang mas), Serka Rudi (anggota Koramil Tragah) dan mahasiswa Tragah sebanyak kurang lebih 30 orang. Di kesempatan tersebut Bripka Alim juga berharap agar semua anggota HIMACITRA ikut serta berperan aktif dalam menciptakan suasana yang kondusif dan selalu mengedepankan rasa kemanusiaan dan ketertiban dalam segala bentuk kegiatannya.

Polsek Tanah Merah Polres Bangkalan Dalam Antisipasi Kepadatan Arus Di Hari Minggu

Gambar
(Polsek Tanah Merah Polres Bangkalan Dalam Antisipasi Kepadatan Arus Di Hari Minggu) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Tanah Merah, Dengan dedikasi dan semangat tinggi dan sebagai bentuk pelayanan Prima Kepolisian anggota Polsek Tanah merah Polres Bangkalan kepada masyarakat pada hari Minggu tanggal 29 September 2019 melaksanakan pengaturan arus lalu di pasar tanah merah pukul 06.30 WIB. Giat tersebut dilaksanakan oleh Bripka Erwin dan Briptu Suhartono dengan tujuan untuk mengatur arus lalin di sepanjang jalan baik dari arah Bangkalan dan sebaliknya dengan ramahnya Bripka Erwin menyeberangkan orang yang melakukan aktivitas jual beli maupun mengatur arus lalu lintas di sepanjang jalan pasar tanah merah Kabupaten Bangkalan. "Meskipun di hari Minggu dengan sigapnya anggota selalu memberikan rasa aman dan nyaman demi kelancaran arus lalu lintas sehingga masyarakat tetap bisa melaksanakan aktivitas nya dengan baik dan akan lebih timbul kedekatan warga kepada aparat kepoli

Kapolsek Klampis Polres Bangkalan Menghadiri Tasyakuran Desa Bulung

Gambar
(Kapolsek Klampis Polres Bangkalan Menghadiri Tasyakuran Desa Bulung) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Klampis, Kapolsek Klampis Akp Lukas Moh Efendi SH menghadiri kegiatan masyarakat  Tasyakuran dan santunan anak yatim  oleh ikatan pemuda rantau dabang di dusun Dabang Desa Bulung Kecamatan Klampis Kabupaten Bangkalan dengan penanggung jawab / Ketua panitia Haji abdul Gofur selaku bendahara FPI untuk Kecamatan Klampis. (Minggu, 29/09/2019) Dalam kegiatan tasyakuran ini dihadiri oleh Muspika Klampis, KH. Abdullah Khon. Tabroni pimpinan PP. Al Aziziyah sebeneh bancaran Kabupaten Bangkalan, KH. Syaiful Qohhar Tabroni Sabaneh Bancaran Kabupaten Bangkalan KH. Musleh dari Pamekasan, Habib Abdur Rahman Assegaf dari Desa Buluk Agung dan Habib Abdullah dari Desa Mrandung Kecamatan Klampis, Kades Bulung, Toga Kecamatan Klampis, Ulama ,ustad / ustajah, Anak yatim 100 orang, dan undangan yang terdiri dari laki laki dan perempuan sekitar 500 orang. Acara tasyakuran  ini diawali  pe

Giat Razia Gabungan Polsek Rayon 4 Dengan Polsek Geger Polres Bangkalan Dalam Rangka Cipta Kondisi

Gambar
(Giat Razia Gabungan Polsek Rayon 4 Dengan Polsek Geger Polres Bangkalan Dalam Rangka Cipta Kondisi) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Geger, Polsek Rayon 4 laksanakan Giat razia pada malam hari dalam rangka cipta kondisi antisipasi tindak kriminalitas diantaranya Sajam, handak dan narkoba  Sabtu 28/09/19. Razia kali ini dilaksanakan oleh gabungan dari 3 Polsek yaitu Arosbaya, Geger dan Klampis, dengan kekuatan 13 personil yang dipimpin langsung oleh Kapolsek Geger Akp Bidarudin, menggelar razia di jalan raya kecamatan Arosbaya tepatnya di depan Mapolsek Arosbaya. Adapun pelaksanaan razia dilakukan dengan cara menghentikan semua kendaraan yang melintas baik R4 maupun R2 untuk diperiksa barang bawaan yang ada di kendaraan  tersebut serta cek kelengkapan surat surat, bagi kendaraan yang sudah diperiksa dan lengkap tidak ada permasalahan dipersilahkan untuk melanjutkan perjalanannya serta tidak lupa petugas kepolisian memohon maaf kepada pengendara apabila perjalananya terga

Berikan Rasa Aman, Anggota Polsek Tragah Polres Bangkalan Laksanakan Pam Pasar

Gambar
(Aipda Sahril  Laksanakan Pam Pasar) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Tragah, Salah satu bentuk pelayanan Prima Polsek Tragah Polres Bangkalan kepada masyarakat yakni dengan melakukan Patroli sekaligus pengamanan Pasar Tradisional di pagi hari guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga yang berbelanja. Kegiatan itu terlihat di hari Minggu ini (29/09/19) saat Aipda Sahril selaku Kanit Patroli Polsek Tragah beserta Bripka Alim melakukan Patroli sekaligus pengamanan di pasar tradisional, yang terletak di Desa Soket Dajjah Kecamatan Tragah Kabupaten Bangkalan mulai pukul 06.30 wib sampai dengan selesai. Giat trsebut rutin dilaksanakan oleh Aipda Sahril dan anggotanya dengan tujuan untuk mengatur arus lalin di jalan depan pasar, sekaligus memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga masyarakat yang sedang melakukan aktifitas berbelanjanya. "Sudah menjadi kewajiban sebagai anggota Polri untuk selalu memberikan pelayanan prima kepada masyarakat. Hal itu di maks

Sambangi Sekolah, Anggota Polsek Arosbaya Polres Bangkalan Isi Waktu Dengan Kegiatan Positif

Gambar
(Ps. Kanit Binmas Polsek Arosbaya Bripka Rony Adam  Isi Waktu Dengan Kegiatan Positif) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Arosbaya, Pendidikan dan moral para pelajar tidak hanya menjadi tanggungjawab para guru semata, namun merupakan tugas dari seluruh komponen yang ada di masyarakat, hal tersebut disampaikan anggota Polsek Arosbaya Polres Bangkalan Bripka Rony Adam pada pukul 09.00 WIB saat menyambangi SMAN 1 Arosbaya. (Minggu 29/09/19) Pada kesempatan tersebut Ps. Kanit Binmas Polsek Arosbaya Bripka Rony Adam bertatap muka secara langsung kepada pelajar SMAN I Arosbaya yang sedang mengikuti kegiatan Ekstrakurikuler Pecinta Alam di sekolah serta memberikan himbauan agar anggota pecinta alam turut peduli dengan kelestarian hutan dengan tidak melakukan kegiatan yang dapat menyebabkan kebakaran hutan dan lahan (karhutla), "Hal lainnya yang tidak kalah pentingnya untuk di sampaikan himbauan, pesan saat itu kepada para pelajar/anggota pecinta alam agar adek adek tidak us

Tingkatkan Pengamanan Dini Hari, Petugas Polsek Galis Polres Bangkalan Laksanakan Biru Bancaran Tanpa Mengenal Lelah

Gambar
(Petugas Polsek Galis  Brigadir Galih bersama Bripda Imam  Laksanakan Biru Bancaran Tanpa Mengenal Lelah) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Galis, Petugas Polsek Galis Brigadir Galih bersama Bripda Imam di hari Minggu (29/09/2019) dini hari ini pukul 00.05 WIB demi memberikan rasa aman bagi warga lakukan patroli malam BIRU BANCARAN. Giat patroli Biru bancaran di kandung maksud dan tujuan Untuk mengantisipasi rawan 3c dan rawan Laka khususnya di malam hari, sudah menjadi komitmen Polsek Galis untuk tetap menjaga Kamtibmas di Wil Galis tidak pernah surut Di Hubungi secara terpisah Kapolsek Galis membenarkan bahwa, "Polsek Galis akan selalu maksimal dalam menjaga  Kamtibmas di Wilayahnya," pungkasnya. (GLS/L14)

Operasi Multi Sasaran Polsek Socah Polres Bangkalan Memelihara Keamanan Dan Ketertiban Masyarakat

Gambar
Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Socah, Guna menciptakan rasa aman dan nyaman, Polsek Socah melakukan giat operasi multi sasaran pada pukul 21.00 WIB, Minggu (29/9/19). Kapolsek Socah Akp Hartanta, SH. pimpin langsung kegiatan operasi multi sasaran bertempat di jalan raya Keleyan depan Mako Socah yang Melibatkan personil polsek  Socah dan kegiatan itu fokus razia terhadap kelengkapan STNKB, Narkoba dan juga senjata tajam. kegiatan operasi multi sasaran guna terciptanya kembali situasi kamtibmas yang Aman di wilayah kecamatan Socah. Dari kegiatan itu Polsek Socah melakukan tindakan teguran terhadap dua pelanggar yang tidak menggunakan helm standart. Jika hal itu tidak diindahkan maka kepolisian akan memproses secara hukum yang berlaku. Akp Hartanta, SH. melalui Kasubbag Humas polres Bangkalan Iptu Suyitno SH.,MH. mengharap, "Warga Kecamatan Socah khususnya dan warga Bangkalan umumnya bagi yang mengendarai kendaraan bermotor selalu melengkapi kelengkapan surat-sura

Giat Razia Gabungan Polsek Polres Bangkalan Rayon 4 Dalam Rangka Cipta Kondisi

Gambar
(Giat Razia Gabungan Polsek Polres Bangkalan Rayon 4 Dalam Rangka Cipta Kondisi) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Arosbaya, Polsek Rayon 4 laksanakan Giat razia pada malam hari dalam rangka cipta kondisi antisipasi tindak kriminalitas diantaranya Sajam, handak dan narkoba  Sabtu 28/09/19. Razia kali ini dilaksanakan oleh gabungan dari 3 Polsek yaitu Arosbaya, Geger dan Klampis, dengan kekuatan 13 personil yang dipimpin langsung oleh Kapolsek Geger Akp Bidarudin, menggelar razia di jalan raya kecamatan Arosbaya tepatnya di depan Mapolsek Arosbaya. Adapun pelaksanaan razia dilakukan dengan cara menghentikan semua kendaraan yang melintas baik R4 maupun R2 untuk diperiksa barang bawaan yang ada di kendaraan  tersebut serta cek kelengkapan surat surat, bagi kendaraan yang sudah diperiksa dan lengkap tidak ada permasalahan dipersilahkan untuk melanjutkan perjalanannya serta tidak lupa petugas kepolisian memohon maaf kepada pengendara apabila perjalananya terganggu, bagi kenda

Kapolsek Socah Polres Bangkalan Pimpin Apel Persiapan Giat Cipkon Dini Hari

Gambar
(Kapolsek Socah Polres Bangkalan Pimpin Apel Persiapan Giat Cipkon Dini Hari) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Socah, Apel merupakan kewajiban bagi setiap anggota Polri, selain untuk mendengar arahan pimpinan tentang  pelaksaan tugas sehari-hari ataupun pelaksanaan giat yang akan di laksanakan yaitu Cipkon anggota polsek Socah Polres Bangkalan terlebih dahulu melaksanakan apel pagi di halaman polsek Socah Polres Bangkalan, yang di pimpin langsung Kapolsek dan diikuti oleh anggota pada pukul 00.05WIB, Minggu (29/09/2019) Apel malam sebagai bentuk komunikasi pimpinan dan anggota nya yang menjadi sarans  untuk menyampaikan arahan kebijakan pimpinan, supaya tugas yang di emban dapat dilaksanakan sesuai dengan kebijakan pimpinan polri. Dalam arahannya, Kapolsek menyampaikan terima kasih kepada anggota yang hadir ikut apel dlm pelaksanaan persiapan giat Cipkon (oprasi) di depan mako Polsek Socah dgn sasaran Spm, ranmor. R4, handak, Narkoba dan sajam dlm pelaksanaan personil di

Untuk Mewujudkan Keamanan Yang Kondusif, Anggota Polsek Kamal Polres Bangkalan Melaksanakan Giat Patroli Dini Hari

Gambar
(Anggota Polsek Kamal Polres Bangkalan Melaksanakan Giat Patroli Dini Hari) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Kamal, Untuk mengantisipasi gangguan keamanan maupun kriminalitas, maka anggota Polsek Kamal Polres Bangkalan mengintensifkan Patroli malam hari di titik-titik rawan kriminalitas. Minggu dini hari (29/09/19) pukul 00.30 wib Aipda Karno beserta Briptu shihab anggota reskrim dengan mengendarai mobil patroli backbone nya, melaksanakan giat patroli malam untuk mencegah  tindak kejahatan 3C di sekitaran kampus UTM  Desa Telang  Kecamatan Kamal Kabupaten Bangkalan yang juga trmasuk titik rawan kriminalitas. Kapolsek Kamal AKP H.Abd Kadir, SH melalui Kasubbag Humas Polrees Bangkalan Iptu Suyitno, SH,MH mengatakan, "Kegiatan patroli merupakan cara efektif dalam mencegah dan meminimalisir gangguan Keamanan di masyarakat agar tercita sitkamtibmas yang aman dan kondusif." (KML/L14)

Antisipasi Kejahatan Jalanan, Polsek Sukolilo Polres Bangkalan Dan Anggota Pospol Sendang Laok Tingkatkan Patroli Dini Hari

Gambar
(Antisipasi Kejahatan Jalanan, Polsek Sukolilo Polres Bangkalan Dan Anggota Pospol Sendang Laok Tingkatkan Patroli Dini Hari) Tribratanewbangkalan.com - Polsek Sukolilo,  Untuk mencegah timbulnya aksi tindak kejahatan jalanan pada malam hari, Polsek Sukolilo Polres Bangkalan dan anggota Pospol Sendang Laok meningkatkan patroli malam, Hal tersebut terlihat malam ini. Minggu (29/9) jam 00.30 Wib. dimana Patroli di laksanakan oleh Iptu Rahmad S Kanit Sabhara Polsek Sukolilo dan anggota Pospol Desa Sendang Laok Kecamatan labang kabupaten Bangkalan dengan sasaran di sepanjang akses UTM jalan raya Labang. Patroli yang di lakukan pada malam hari ke sejumlah wilayah sepi dan rawan terjadinya aksi tindak kejahatan tersebut, dilakukan dengan mengendarai mobil patroli  Sukolilo 8.01 Selain itu, petugas juga memperhatikan situasi dan kondisi dengan kewaspadaan. Jika mendapati orang yang mencurigakan, petugas tidak segan untuk bertanya dan memeriksanya. Selain patroli, petugas juga m

Berikan Karangan Bunga Ke IMM, Kapolres Bangkalan Sampaikan Bela Sungkawa Untuk 2 Mahasiswa UHO

Gambar
Tribratanewsbangkalan.com -  Pasca sehari semenjak serah terima jabatan Kapolres Bangkalan langsung melakukan safari dan kunjungan kepada kumpulan serikat mahasiswa Muhammadiyah yakni Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) pada hari Jumat kemarin tanggal 27 September 2019 pukul 16.15 Wib.  Dalam silaturahmi perdananya, AKBP Rama juga berharap kepada mahasiswa untuk mempercayakan semua penanganan kepada pihak kepolisian terkait kasus unjuk rasa yang merenggut dua mahasiswa Universitas Halu Oleo Kendari Sulawesi Tenggara yakni Muh Yusuf Kardawi dan Immawan Randik. AKBP Rama Samtama Putra, S.I.K, M.Si.,M.H. juga sekaligus menyampaikan duka cita cita nya dengan memberikan  papan bunga ke sekretariat IMM (Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah) yang berlokasi di  Perumahan Telang Indah Desa Telang Kecamatan Kamal Kabupaten Bangkalan. “Saya atas nama pribadi dan institusi mengucapkan bela sungkawa atas meninggalnya kedua mahasiswa di Kendari Sulawesi Utara selepas melakukan unjuk rasa

Anggota Polsek Geger Polres Bangkalan Menata Kabel Listrik Yang Berada Di Tengah Jalan

Gambar
(Anggota Polsek Geger AIPTU Dika E dan BRIPKA Agung Mudo Menata Kabel Listrik Yang Berada Di Tengah Jalan) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Geger,  Anggota Polsek Geger Patroli dan Sambang Desa Lerpak untuk menjaga Kamtibmas agar  situasi yang aman di wilayah Desa Lerpak Kecamatan Geger Kabupaten Bangkalan. Kesempatan ini Sabtu (28/09/2019) jam 09.00 Wib AIPTU Dika E dan BRIPKA Agung Mudo melaksanakan Patroli dan  sambang Kamtibmas ke Desa Lerpak. Di Tengah Perjalanan 2 ( dua ) Anggota Polsek Geger Melihat Kabel Listrik yang berada dipinggir jalan yang menggangu jalan umum.  Ketika melihat pemandangan itu 2 ( dua ) anggota polsek langsung memindah kabel - kabel yang mengangu di Jalan Umum agar tidak terjadi hal - hal yang tidak diinginkan di Desa Lerpak. Setelah memindahkan kabel - kabel listrik yang dipinggir jalan, Bripka Agung Mudo menghubungi apel desa Lerpak Kholil dan dari keterangan apel diketahui jika Desa lerpak sedang memasang tiang listrik agar kabel -

Cegah Aksi Turun Ke Jalan, Kapolsek Modung Polres Bangkalan Deteksi Dini Pada Pelajar

Gambar
(Cegah Aksi Turun Ke Jalan, Kapolsek Modung IPTU Suwaji Cegah Pelajar Unras) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Modung, Berkaitan dengan maraknya demo dan adanya undangan yang tersebar di medsos kepada siswa siswi tentang unjuk rasa, Kapolsek Modung Iptu Suwaji SH beserta kanit intel dan kanit binmas Polsek Modung melakukan deteksi dini dan memberikan himbauan ke sekolah MA Ar-rowiyah Mancengan, Desa Langpanggang, Kecamatan Modung, Kabupaten Bangkalan pada hari ini Sabtu pukul 09.00 WIB (28/09/2019). Kegiatan ini dilakukan dalam rangka mencegah agar para siswa untuk tidak ikut-ikutan melakukan Demo. Dalam kesempatan tersebut IPTU Suwaji menyampaikan tentang situasi kamtibmas yang terjadi akhir-akhir ini. Dan menyampaikan himbauan kepada para pelajar untuk tidak mudah terprovokasi ajakan dan seruan demo, serta agar siswa-siswi dapat antisipasi adu domba dengan membawa pelajar untuk turun kejalan.  Dalam keteranganya Iptu Suwaji mengatakan bahwa  kepala sekolah  dan gur

Anggota Polsek Burneh Polres Bangkalan Berikan Pesan Kamtibmas Usai Sholat Berjamaah

Gambar
( Ps. Kasie Humas Polsek Burneh Aipda Syafiudaris dan Aipda Roy Sahputra  Berikan Pesan Kamtibmas Usai Sholat Berjamaah) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Burneh, Anggota Polsek Burneh melaksanakan sholat Dhuhur berjamaah di masjid Al-Qonitin di desa burneh, untuk menjalin ke akraban dengan jemaah masjid dan warga, Sabtu (28/09/2019).  Setelah melaksanakan sholat Dhuhur berjamaah Ps. Kasie Humas Polsek Burneh Aipda Syafiudaris dan Aipda Roy Sahputra bersilaturahmi dengan masyarakat yang juga melaksanakan sholat dhuhur di masjid tersebut dengan tema paham radikalisme dengan tujuan agar warga dapat memahami apa bahaya radikalisme. Radikalisme sendiri meresahkan banyak orang karena mereka melakukan penyerangan dengan tiba- tiba tanpa adanya pemberitahuan terlebih dahulu. sehingga mengakibatkan masyarakat yang tidak tahu menahu tentang hal ini menjadi resah. Maka tujuan tatap muka/silaturahmi ini agar lebih dekat dengan masyarakat dan masyarakat (jemaah sholat dhuhur)

Kanit Sabhara Polsek Tanjungbumi Polres Bangkalan Pam Pasar Hewan Untuk Beri Himbauan Kepada Pedagang

Gambar
(Kanit Sabhara Polsek Tanjungbumi  Aiptu Purnawansyah  Pam Pasar Hewan Untuk Beri Himbauan Kepada Pedagang) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Tanjungbumi, Mengantisipasi  kegiatan masyarakat di Pasar Hewan, yang tentu merugikan masyarakat,  maka Polsek Tanjungbumi Res Bangkalan aktif melakukan himbauan kepada masyarakat yang datang di pasar hewan Desa Bungkeng, Kecamatan Tanjungbumi, Kabupaten Bangkalan.  Seperti yang dilakukan oleh Kanit Sabhara, hari Sabtu (28/09/19) jam 07:30 Wib, Aiptu Purnawansyah melaksanakan PAM Pasar Hewan dan menyampaikan Himbauan kepada pedagang sapi untuk hati hati, mengecek uang dari hasil transaksi khawatir ada uang palsu, sehingga tidak menjadi korban dari orang orang yang akan mengedarkan uang palsu, selalu hati hati dan bila bertransaksi jangan sendirian khawatir kena gendam.  Ketika naik kendaraan bak terbuka untuk selalu hati, jangan sampai bergelantungan di samping bak mobil Pick Up atau Truck, karena bahaya dan rawan terjadi kecelakaa

Kapolsek Tanah Merah Polres Bangkalan Sambang Sekolah

Gambar
(Kapolsek Tanah Merah   Iptu Nur Achmad S.Pd  Sambang Sekolah) Tribratanewsbangkalan.com - Polsek Tanah Merah, Sore yang cerah ini Sabtu 28 September 2019 pukul 14.00 wib Kapolsek tanah merah beserta 2 anggota dan  1 orang anggota Koramil Tanah merah melaksanakan kunjungan dan sosialisasi ke Sekolah yayasan Nurul Huda SMA Informatika (inisiatif forum masyarakat pemerhati pendidikan) bertemu langsung dengan Kepala Sekolah Bpk. Mashuda S .ag.  dengan siswa kurang lbh 140 orang. Dalam kesempatan tersebut Kapolsek menyampaikan bahwa kedatangan dlm rangka silahturahmi dan juga mengharapkan utk SMA Informatika tidak mengikuti unjuk rasa maupun Kegiatan lain yang berpotensi kerusuhan serta mengharapkan agar pihak sekolah dan anak anak bisa melaksanakan kegiatan belajar mengajar seperti biasa. Dan apabila ada sesuatu yang hal agar selalu berkoordinasi dengan Polsek tanah merah. BPK.Mashuda SAg selaku kepala sekolah SMA Informatika menyambut baik apa yang di sampaikan dari Polsek